Pada mata pelajaran PKN (Pendidikan Kewarga Negaraan), Affiq mendapat tugas membuat struktur organisasi apa saja yang ada di lingkungan terdekat. Untung ada LKU (Lembaga Kesejahteraan Ummat) AMANAH di mana ato' (kakek) Affiq menjadi bendahara, maka Affiq bisa mengerjakan tugas itu.
Pulang ke rumah, Affiq pun praktek membuat struktur organisasi sendiri yang bernama PATI KOROMO.
Entah apa arti nama itu. Yang jelas itu menunjukkan kreativitasnya
J
Berikut ini gambar struktur dan gambar-gambar lain yang ditempelnya ke lemari papa:
 |
"Struktur Organisasi Kantor Pati Koromo" |
 |
Dalam "Struktur Organisasi Kantor Pati Koromo",
Affiq sebagai ketua membawahi nama-nama ini
Nama-nama fiktif, yang sebagian adalah nama-nama boneka ^_^ |
 |
Ada tambahan gambar:
"Kantor Pati Koromo" dan "Kantor Ponorowo Kombo" |
Makassar, 2 Februari 2012
Kira-kira kalau jadi nama kantor, membawa hoki gak ya? He he he
Share :
Related Posts :
Bajuku Bau!!!
Baju yang baru sekali dipakai dan baunya masih
memadai, memang disarankan Mama untuk dipakai anak-anak. Soalnya tanpa asisten
rumahtangga,… Selengkapnya...
Topi Biru Ato'Siang menjelang sore, di ruang TV ...
"Mama, siapa bapaknya Mama?" tanya Athifah dari atas sepedanya.
Mama diam, memandangi wajah putri mun… Selengkapnya...
Instruksi MamaMama memanggil Athifah, "Athifah, minum Chlorophyll-nya!"
Athifah memegang gelas yang ditunjuk Mama. Ia mengamati isinya.
Tatapannya beralih… Selengkapnya...
Pernah, MaAthifah membuat pengakuan, "Mama, maaf ya. Saya pernah bilang dalam hati kalau Saya tidak sayang sama Mama."
"Oya?" tanya Mama.
"Kapan itu?"… Selengkapnya...
Bermain "HAH?"
Mulanya, Athifah kaget betulan sewaktu ia bertanya tahun kelahiran Mama, Papa,
Oma, Ato’, dan kerabat kami yang lainnya. Baginya, tahun se… Selengkapnya...
Salam kenal blogger Makassar
ReplyDeletelanjut berkarya mbak
Salam kenal juga.
DeleteTerimakasih kunjungannya ke blog saya :)