Generasi
jaman now yang didominasi generasi Y yang aktif dan produktif suka
berkomunitas, ya? Di kota Makassar, sejak tahun 2014 setiap tahunnya mereka
menyelenggarakan Pesta Komunitas Makassar (PKM). Pada tanggal 25 dan 26 September lalu, sebanyak 353 komunitas ikut andil
dalam terselenggaranya PKM 2018 di Fort Rotterdam.
Beranda / Celebesiana
Showing posts with label Celebesiana. Show all posts
Showing posts with label Celebesiana. Show all posts
Torch Relay dan Cerita Pelari dari Makassar
Saksi
sejarah dan pencatat sejarah! Dua hal ini tidak pernah terbayangkan sebelumnya
akan menjadi bagian dari hidup saya – sebelum saya aktif ngeblog, maksudnya.
Contohnya sewaktu menghadiri Torch Relay (Kirab Obor) Asian Games pada tanggal 29 Juli lalu di Anjungan Pantai Losari lalu
sekarang saya menuliskannya di blog ini!
KPPOD dan JiKTI: Tentang Kebijakan Publik Berbasis Bukti
Tadinya
saya pikir akan menuliskan satu atau dua tulisan saja dari Seminar
Berbagi Pengetahuan (Knowledge Sharing) Tentang Pentingnya Kebijakan
Publik Berbasis Bukti yang Berpihak pada Masyarat Miskin yang saya hadiri bulan lalu ini. Ternyata saya salah duga.
Tulisan yang Anda baca ini merupakan tulisan ke-4 yang saya buat karena rasanya
banyak yang kurang kalau saya hanya menuliskan satu atau dua tulisan saja. Pada
tulisan keempat ini, saya share mengenai presentasi dari Robert Na Endi Jaweng – Direktur Eksekutif
KPPOD[1]
(Komite Pemantauan Pelaksanaan Otonomi Daerah). Pak Robert membawakan materi berjudul
Riset & Kebijakan Publik: Pengalaman Terbatas KPPOD.
Analisis Kebijakan Berbasis Bukti: Pengalaman Birokrat Gorontalo
Birokrat,
pengusaha, dan peneliti juga menjadi nara sumber pada seminar yang saya hadiri pada tanggal 5 Juli lalu di Hotel Melia. Seminar bertajuk Berbagi Pengetahuan (Knowledge
Sharing) Tentang Pentingnya Kebijakan Publik Berbasis Bukti yang Berpihak pada
Masyarat Miskin ini dihadiri berbagai elemen
masyarakat, termasuk dari masyarakat umum seperti saya ini.
Mengapa Profesi Analis Kebijakan Penting
Pada Seminar Pertemuan Berbagi Pengetahuan
(Knowledge Sharing) Tentang Pentingnya Kebijakan Publik Berbasis Bukti yang
Berpihak pada Masyarat Miskin yang berlangsung di Hotel Melia pada tanggal 5 Juli kemarin,
sebuah profesi yang disebut-sebut bersaing pentingnya dengan anggota legislatif
dibicarakan. Profesi yang masih tergolong baru tersebut bernama ANALIS KEBIJAKAN.
Dalam hal ini, tentunya analis kebijakan yang dimaksud akan mendukung KEBIJAKAN
BERBASIS BUKTI berlaku di negara kita.
Subscribe to:
Posts (Atom)